-->

Spesifikasi Smartfren Andromax U2

Smartfren Andromax U2 ini adalah ponsel dengan dapur pacu quad-core yang memiliki clock speed sebesar 1,2 Ghz. Sudah siap menjalakan beragai game ringan, dan game medium. seperti game asphalt 8. Untuk harga Smartfren Andromax U2 ini terakhir kami dapat hanya di bandrol dengan harga satu jutaan. tetapi sudah mendapatkan berbagai fitur yang sangat baik.
Spesifikasi Smartfren Andromax U2

  • Desain Layar Smartfren Andromax U2

Ponsel ini memiliki layar 4,5 inch sangat cocok untuk sobat yang ingin memiliki ponsel dengan pengoperasian satu tangan. Memiliki bentuk kotak membuat ponsel ini terlihat lebih elegan, jika di bandingkan dengan ponsel Smartfren yang dulu. Layar menggunakan IPS with One Glass Solution (OGS) membuat tampilan terlihat jernih dan terlihat nyaman di mata.

  • Prosesor Smartfren Andromax U2

Yang membuat Spesifikasi Smartfren Andromax U2 ini jauh lebih baik adalah prosesor quad core dengan clock speed 1,2 yang kemudian di sandingkan dengan GPU Adreno 203 membuat kinerja lebih optimal dan lancar memainkan game 2D atau 3D. Jadi jangan heran jika kinerja ponsel ini cukup baik. 

  • Software Smartfren Andromax U2

Untuk interface Smartfren Andromax U2 masih sama dengan pendahuluanya hanya saja saat dikeluarkan sudah memakai android versi 4.1 atau android Jelly Bean, belum di ketahui akan mendapatkan pembaruan terbaru atau tidak dari pihak pengembangnya. 

  • Kamera Smartfren Andromax U2

Ponsel Ini di bekali kamera belakang dengan resolusi 8MP serta sudah memiliki fitur Auto Focus dan juga LED Flash, Resolusi tersebut mampu menangkap gambar dengan detail. Posisi kamera belakang berada di bagian tengah atas dan berbentuk bulat. Sedangkan untuk kamera depan memiliki resolusi sebesar 2 MP dan mampu melakukan video call dan juga chating video. 

  • Baterai Smartfren Andromax U2

Spesifikasi Smartfren Andromax U2 untuk baterai bisa dikatakan kecil yaitu hanya 1700 mAh, cukup kecil karena akan menompang ponsel yang berjalan dual sim, jadi disarankan untuk memakai power bank jika sobat berperjalanan jauh. 

  • Spesifikasi Smartfren Andromax U2

Jaringan

Terdapat UIM/SIM Slot Dual On EVDO  dan jaringan GSM
Jaringan CDMA 2000 1x EVDO Rev A dan juga GSM

Layar 

Ukuran layar  4.5 inch
teknologi   IPS dan resolusi 540 x 960 pixels

Memori

memori internal sebesar  4 GB,
Dukungan Slot microSD hingga 32 GB
RAM 1 GB

Prosesor

Prosesor CPU Quad-core 1.2 GHz
Qualcomm MSM8225Q Snapdragon
Grafis GPU : Adreno 203

Kamera

Kamera belakang8 MP,
Kamera Depan 2 MP

Sistem Operasi 

Android v4.1 (Jelly Bean)
BERIKAN KOMENTAR ()